
ARMATURE
Aluminum Die Cast
Armatur (Luminair) dimaksudkan untuk mengontrol distribusi cahaya dari sebuah lampu dan berfungsi juga melindungi lampu, penyimpanan baterai serta kontroler.
Bahan Armatur Lampu | : Aluminium Die Cast |
Bahan Tutup Lampu | : Plastik Poly Carbonat |
Warna Armatur | : Abu-abu |
Warna Tutup Lampu | : Putih Transparat |
Posisi Pada Tiang | : Dipasang pada tiang LPJU-TS dengan kemiringan 15° |

BASE STATION
RF COMMUNICATION GATEWAY
Base Station merupakan adalah sebuah infrastruktur telekomunikasi yang memfasilitasi komunikasi nirkabel antara piranti komunikasi dan jaringan operator selular

SMART CONTROLLER
LIGHTING CONTROLLER
Smart Controller merupakan modul pengontrol lampu yang sudah terintegrasi dengan sistem komunikasi GSM yang dapat mengakses sistem informasi data melalui internet ke server induk.
Charge Regulator berfungsi untuk mengatur proses pengisian (charging) dan pemakaian baterai (discharging), disamping itu charge regulator / controller bisa menjaga baterai supaya tidak mudah rusak karena charge regulator / controller berfungsi memutus arus baterai jika pengisian baterai sudah terisi penuh dan juga memutus beban / lampu jika baterai sudah habis.
COMMUNICATION GATEWAY
SMS Gateway atau Communication Gateway adalah teknologi yang memudahkan dalam pengecekan data LPJU-TS melalui Web Server, sehingga dapat melakukan pengecekan secara berkala terhadap masing – masing unit LPJU-TS dengan memberikan informasi data antara lain sebagai berikut :
Informasi Baterai ( Voltase, Temperatur, Life Cycle ), Informasi Lighting Controller / SCC ( Charge, Discharge,Power, Temperatur ), Informasi PV Modules ( Charge, Voltase ), Informasi Lampu ( ON/OFF, Failed ), Informasi Sistem Sirkulasi/Fan ( ON/OFF ), Informasi Cuaca.
Jaringan | : GSM900/1800/1900 MHz |
SMS | : Mode Text |
SIM Card | : GSM 3V / 5V |

LED Driver
LIGHTING CONTROLLER
LED menggunakan arus listrik DC pada tegangan tertentu (tergantung dari rangkaian), fungsi dari driver adalah untuk mengkonversi sumber listrik AC/ DC ke tegangan DC yang dibutuhkan rangkaian LED produk tersebut. Driver berkualitas harus mampu memberikan supply tegangan yang konstan dan sesuai dengan yang dibutuhkan. Driver berkualitas juga harus mampu menyerap fluktuasi tegangan sumber listrik.
Jenis | : LED Lighting Power Supply |
Type | : LDS150 Series |
Input Range Nominal | : 100-277 VAC |
Input Range Max | : 90-305 VAC |
Input Frequency | : 50/60 Hz |
Inrush Current | : < 50 A max., cold start @ 25 °C |
Leakage Current | : 750 µA, at 264 Vac 50/60 Hz |
Input power (no-load) | : < 1.0 W, at no load, 277Vac (< 2.0W at 100Vac) |
Input power (max) | : < 170 W, at full load |
Input Fusing | : Internally fused |
EMI/RFI | : CISPR 15, FCC Part 15 |
Efficiency (typical) | : 94% - 277 VAC; 92% - 115 VAC |
Output Power | : 150 W maximum |
Ripple Voltage | : < 2% |
Ripple Current: | : < 10% pk-pk at rated load |
Power Factor | : > 0.9 |
Skala IP (Degree of IP) | : IP67 Water Protection |

Cable
Instalation Cable
Sistem pengkabelanPlug & Play dapat mempercepat dan mempermudah dalam proses instalasi lampu.
LAMP CABLE
Jenis | : NYYHY |
Ukuran | : 2 x 2.50 mm |
Terminal Kabel | : Plug & Play |

POLE
OCTAGONAL POLE
Tiang Lampu Penerangan Jalan Umum Tenaga Listrik (LPJU-AC) menggunakan tiang pipa oktagonal yang meruncing (Tapered), dengan melalui proses pelapisan Hot Deep Galvanized.
Bahan | : Besi Galvanis |
Jenis / Bentuk | : Oktagonal |
Tipe Lengan | : 1 Lengan / Single Arm |
Sistem Sambungan | : Sistem Slip Join |
Tinggi | : 7 Meter |
Ketebalan | : ± 3.0 mm |